MENU

SHARE
Favorite TV Program

Dr OZ: Memang Bisa ya, Mencegah Uban di Usia Muda?

TRANS TV - Memang Bisa ya, Mencegah Uban di Usia Muda? | Munculnya uban di usia muda dapat mengganggu penampilan dan membuat seseorang tak percaya diri. Walau uban adalah bagian alami dari proses penuaan, ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk membantu mencegah uban di usia muda seperti mengelola stres dan mengatur pola makan.

Faktor genetik punya peran penting dalam menentukan usia munculnya uban. Jika orang tua atau anggota keluarga lain memiliki uban di usia muda, kemungkinan besar kamu juga akan memilikinya. Atau bahkan pada etnis tertentu, seperti Kaukasia dan Asia Timur, lebih rentan mengalami uban di usia muda dibandingkan dengan orang Afrika.

Photo by Alexandra Tran on Unsplash

RELATED VIDEO