Favorite Culinary

SEMUA BISA MASAK: Ayam Goreng Mentega Renyah Digigitnya

Favorite Culinary
CLOSE
SHARE

TRANS TV - Ayam Goreng Mentega Renyah Digigitnya | Ayam goreng mentega yang renyah ini sangat pas dihidangkan sebagai lauk untuk makan siang ataupu makan malam. Untuk membuat ayam goreng mentega yang renyah terbilang tidak sulit. Dengan bahan utama daging ayam, mentega, dan aneka bumbu. Campuran bumbu yang dimasak bersama potongan ayam harus diaduk agar meresap dengan rata.