ikon kuliner nusantara

Mencicipi Makanan Istimewa Nusantara

ikon kuliner nusantara
CLOSE
SHARE
Makanan khas dengan segala kelebihannya banyak yang telah melanglang buana bahkan menjadi bahan pembicaraan yang akrab ditelinga kita. Maka tidak berlebihan kita memberikan predikat menjadi Ikon Kuliner Nusantara.
Ya! di program ini akan membahas segala macam jenis makanan yang telah melegenda dan menjadi favorit hampir semua orang. Tidak jarang pula makanan-makanan ini juga dikonsumsi oleh orang luar negeri. Tidak hanya bangga tapi kita juga dapat ikut melestarikan salah saru warisan budaya nenek moyang yang sangat berharga.
Rasakan kenikmatannya setiap Selasa pukul 08.30 wib