CLOSE

Pagi-Pagi Ambyar

TRANS TV – Mulai hari anda bersama variety show yang fresh persembahan TRANS TV. Bersama empat selebritis yang tidak hanya unik tapi juga menarik, ada Dewi Perssik, Nassar, Caren Delano dan Rian Ibram. 

Topik obrolan juga dijamin seru menemani dan menyambut hari di pagi hari, dengan narasumber-narasumber para public figure dan selebriti yang sedang menjadi pembicaraan di tengah masyarakat.